Ogah Kembali Kerja dengan 5-Hari Kerja
5-hari kerja |
Sebuah survei terhadap 1.002 karyawan di Inggris melaporkan, sebanyak 81 persen responden ogah kembali bekerja di kantor selama lima hari penuh, seperti sebelum pandemi. 32 persen memilih untuk mencampur antara kerja di rumah dan di kantor, serta 23 persen ingin terus bekerja di rumah.
Ditemukan bahwa negara-negara dengan jam kerja yang lebih sedikit akan lebih produktif. Belum lama ini, Spanyol juga mengumumkan akan menguji coba bekerja selama empat hari dalam seminggu. Uji coba ini terbuka untuk semua perusahaan yang ingin ikut serta.
0 comments :
Post a Comment